Posts

Showing posts from September, 2016

Vario 160 pakai velg Vario 125 Ring17

 Assalamu'alaykum Warahmatullahi Wabarakatuh Sekarang udah jamannya vlog untuk record kejadian yang pernah terjadi dan sebagai acuan juga untuk orang lain bila ingin melakukan yang sama Bagi saya menulis adalah bentuk rekam versi saya. Nah langsung aja. Ada konsumen datang ke toko ingin mengganti velg & ban sekalian. Biasanya konsumen udah faham itu velg pakai ukuran ban berapa. Tapi kali ini konsumen hanya ikut²an orang lain menggunakan ring17 di motor Vario 160. Ya mau gak mau saya pastikan dulu ukuran yang pantas. Setelah banyak petunjuk & pertimbangan, ukuran ban belakang 70/80-17 & untuk yang depan 60/80-17 Mulai mengganti roda depan, Oalah ternyata bosh as roda depan bagian kanan kurang panjang. Harusnya konsumen membeli lagi bosh as roda ukuran yang sama. Saya akali dulu yang penting roda bisa terpasang. Untuk roda belakang aman jaya langsung bisa terpasang. Bagi pengguna vario 160 yang ingin menggunakan velg R17, info ini sebagai referensi agar mempersiapkan par...

Karakter Manusia

Assalamu'alaikum wr.wb. Sebuah *BOTOL* ~Kalau diisi air mineral, harganya 3 ribuan... ~Kalau diisi jus buah, harganya 10 ribuan... ~Kalau diisi Madu, harganya ratusan ribu... ~Kalau diisi minyak wangi harganya bisa jutaan!. ~Kalau diisi air comberan, hanya akan dibuang dalam tong sampah karena tidak ada harganya... *Sama-sama dikemas dalam BOTOL tetapi berbeda nilainya, sebab "isi" yang ada di dalamnya berbeda...* Begitu juga dgn kita; semua sama... semua manusia... Yang membedakannya adalah; *KARAKTER* yg ada didalam diri kita. Ilmu dan pemahaman yg benar akan membangun karakter yg benar. *"Sukses tidak diukur dari posisi yg kita capai, tapi dari kesulitan'2 yg berhasil kita atasi ketika berusaha meraih sukses"* Bila kita mengisi hati, dgn penyesalan masa lalu & kekhawatiran akan masa depan, hampir pasti kita tidak akan memiliki hari ini untuk kita syukuri. _Hujan & badai akan selalu kita temui dalam perjalanan hidup, namun..._ *"...

Hutangku pada mama

Sebuah renungan untuk kita semua. Seorang anak berlari masuk kedalam ruang makan untuk mencari ibunya, sedetik kemudian dia menemukan ibunya sedang menyiapkan makan malam di dapur... Kemudian dia mengulurkan tangannya dan menyerahkan selembar kertas yang sudah ia siapkan sejak siang tadi... Sang ibu segera membersihkan kedua tangannya lalu menerima kertas yang diulurkan oleh anaknya dan membacanya... Ongkos Bantuin MAMA... 1) bantu pergi ke pasar Rp 20.000 2) jagain Ade' Rp 20.000 3) buang sampah Rp 5.000 4) beresin tempat tidur Rp 10.000 5) nyiram bunga Rp 15.000 6) nyapu halaman Rp 15.000 TOTAL RP 85.000 SELESAI Membaca kertas tersebut.... Sang ibu hanya tersenyum memandang anaknya, dan si Anak pun tersenyum penuh kemenangan. Lalu sang Ibu mengambil pena dan menulis sesuatu dibelakang kertas yang diberikan si Anak : 1.Ongkos mengandungmu selama 9 bulan GRATIS 2.Ongkos menyusuimu duhai anakku GRATIS 3.Ongkos begadang sepanjang malam karena menjagamu GRATIS 4.Ongk...

Pesan untuk anak laki-laki

*Apabila Ibu / Bapak kita meninggal ...*_ *Turunlah dalam liang kubur dan sambutlah jenazah Beliau !!* Buka penutup keranda *(tempat usungan jenazah)*, angkat jenazah Ibu / Bapak kita. Biarkan kita yang memutarkan mayat Ibu / Bapak kita menghadap ke Kiblat !! *Kita yang melakukan* ! Bukan hanya menyaksikan saja orang lain yang melakukan. *Allahu Robbi*.... Terakhir kali ini Aku melihat Ibu / Bapak ...... 🌹Biarkan kita yang membuka ikatan di kepala dan di tubuh Beliau ..... 🌹Pegang perlahan-lahan badan Ibu / Bapak kita ..... 🌹Arahkan muka dan tubuh Beliau dengan baik-baik, ambil gumpalan tanah dan letakanlah di belakang tengkuk Ibu / Bapak kita .... 🌹Ibu / Bapak ..... , terakhir kali inilah Aku melihat dan bersentuhan dgn Ibu / Bapak .... 😭 🌹Terlintas dalam hati kita sambil memegang jenazah Ibu / Bapak kita …. 🌹Ingat sejak kita bayi, tangan Ibu dan Bapak kita ini ya...

Dia Bukan Pengemis

(Kisah nyata) Assalamualaikum Wr. Wb Suatu malam setelah maghrib, aku mengendarai mobil ke rumah. Tiba-tiba rasa migren nyeri menyerang kepala hingga aku menepikan mobilku di depan sebuah ruko. Berhenti sejenak menunggu rasa nyeri berkurang, aku berusaha mengalihkan pikiran dengan melihat sekeliling. Tiba-tiba kaca mobilku diketuk seorang anak. Anak laki2 kira-kira umur 12 tahun. “Pak, Bapak mau parkir? Saya bantuin untuk parkir mobilnya ya!” katanya. “Belum sekarang, saya mau istirahat dulu,” jawabku. “Kalau gitu apa Bapak punya uang 2000 ?” tanya anak itu. Karena aku sedang tidak mau diganggu, aku buru-buru serahkan uang itu. Aku pikir anak ini mungkin cuma mau minta-minta. Aku amati anak itu. Dia mendekati tukang gorengan lalu membeli beberapa. Kemudian gorengan itu dia berikan pada sesosok orang tua yang duduk di bawah tiang listrik. Ketika dia melewati samping mobilku, aku buka kaca dan memanggilnya. “Eh… dek ... sini…...

Popular posts from this blog

Menyambungkan kabel-kabel Exhaust Fan Maspion

Rangka Yamaha Mio J Patah / Keropos